BerandaHits
Selasa, 15 Apr 2019 10:00

4 Karakter Pemilih Milenial, Kamu yang Mana?

Pemilih milenial punya karakter tersendiri. (Instagram/kpu_ri)

Pemilih milenial memiliki beragam karakter. Masing-masing karakter mempengaruhi bagaimana mereka menetapkan pilihan politiknya.

Inibaru.id - Berbagai macam kampanye kekinian dilakukan dengan maksud agar kaum milenial tertarik untuk memilih di pemilu nanti. Terlepas dari itu, ternyata milenial memiliki karakter yang beragam.

Tim Peneliti dari Departemen Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (FISIP UI) telah melakukan penelitian terhadap milenial di 4 kota antara lain, Bandung, Jakarta, Surabaya, dan Semarang. Dilansir dari laman resmi UI, penelitian tersebut menghasilkan 4 profil pemilih milenial.

Doubtfulness

Doubtfulness adalah pemilih yang masih galau. Mereka inilah yang sering disebut swing voter. Tipe yang mudah dipengaruhi maupun belum sadar akan politik. Nah, karakter seperti inilah yang akan menjadi sasaran empuk para kandidat, Millens.

Open minded

Open minded adalah pemilih milenial yang sudah melek politik. Biasanya mereka sudah menentukan kepada siapa pilihan politiknya berlabuh. Nggak jarang mereka terlibat kampanye salah satu kandidat.

Modest

Mereka pemilih milenial yang cenderung mengikuti apa yang orang-orang dekatnya pilih. Kalau kamu memilih salah satu paslon atau partai karena orang tuamu milih mereka, kamu termasuk karakter modest.

Apatethic

Karakter terakhir adalah apatethic (apatis). Mereka bukannya buta politik tapi memang memutuskan nggak peduli. Sebagian dari mereka pesimis pemilu bisa membuat keadaan lebih baik.

Kamu tipe yang mana, Millens? (IB28/E05)

 

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Ikuti Tren Nasional, Angka Pernikahan di Kota Semarang Juga Turun

9 Nov 2024

Belajar dari Yoka: Meski Masih Muda, Ingat Kematian dari Sekarang!

9 Nov 2024

Sedih dan Bahagia Disajikan dengan Hangat di '18x2 Beyond Youthful Days'

9 Nov 2024

2024 akan Jadi Tahun Terpanas, Benarkah Pemanasan Global Nggak Bisa Dicegah?

9 Nov 2024

Pemprov Jateng Dorong Dibukanya Kembali Rute Penerbangan Semarang-Karimunjawa

9 Nov 2024

Cara Bijak Orangtua Menyikapi Ketertarikan Anak Laki-laki pada Makeup dan Fashion

9 Nov 2024

Alasan Brebes, Kebumen, dan Wonosobo jadi Lokasi Uji Coba Program Makan Bergizi di Jateng

9 Nov 2024

Lebih Dekat dengan Pabrik Rokok Legendaris di Semarang: Praoe Lajar

10 Nov 2024

Kearifan Lokal di Balik Tradisi Momongi Tampah di Wonosobo

10 Nov 2024

Serunya Wisata Gratis di Pantai Kamulyan Cilacap

10 Nov 2024

Kelezatan Legendaris Martabak Telur Puyuh di Pasar Pathuk Yogyakarta, 3 Jam Ludes

10 Nov 2024

Warga AS Mulai Hindari Peralatan Masak Berbahan Plastik Hitam

10 Nov 2024

Sejarah Pose Salam Dua Jari saat Berfoto, Eksis Sejak Masa Perang Dunia!

10 Nov 2024

Memilih Bahan Talenan Terbaik, Kayu atau Plastik, Ya?

10 Nov 2024

Demo Buang Susu; Peternak Sapi di Boyolali Desak Solusi dari Pemerintah

11 Nov 2024

Mengenang Gunungkidul saat Masih Menjadi Dasar Lautan

11 Nov 2024

Segera Sah, Remaja Australia Kurang dari 16 Tahun Dilarang Punya Media Sosial

11 Nov 2024

Berkunjung ke Museum Jenang Gusjigang Kudus, Mengamati Al-Qur'an Mini

11 Nov 2024

Tsubasa Asli di Dunia Nyata: Musashi Mizushima

11 Nov 2024

Menimbang Keputusan Melepaskan Karier Demi Keluarga

11 Nov 2024