BerandaCOVID 19
Minggu, 12 Des 2020 12:42

Lagi, Seorang Dokter Beserta Janin yang Dikandung Jadi Korban Covid-19

Ilustrasi - Nakes jadi korban lagi. (Inibaru.id/ Triawanda Tirta Aditya)

Dokter umum asal Ponorogo, dr Novita Rachmawati harus kehilangan nyawa bersama janin yang masih dikandungnya karena Covid-19. Lantas, masihkah kita meremehkan virus ini?<br>

Inibaru.id - Covid-19 kembali merenggut nyawa tenaga kesehatan. Dokter umum asal Ponorogo, dr Novita Rachmawati meninggal karena terinfeksi Covid-19. Novita wafat setelah dirujuk ke Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Universitas Airlangga, Surabaya pada Jumat (11/12/2020). Yang bikin sedih lagi, dua hari sebelumnya janin yang dikandungnya juga meninggal.

"Ternyata beliau tadi pagi menyusul putranya untuk menghadap Allah, sekitar pukul 04.30 WIB," ucap Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Ponorogo Rahayu Kusadarini, Jumat (11/12/2020).

Ilustrasi - Perlu pengananan khusus bagi nakes karena mereka berpotensi besar terkena Covid-19. (Inibaru.id/ Triawanda Tirta Aditya)<br>

Sebelum meninggal, Novita sempat merasakan gejala Covid-19. Tepatnya pada 1 Desember 2020. Kemudian dia dirawat di rumah sakit dan menjalani swab test pada 4 Desember 2020. Hasil swab dokter umum di RS Muslimat Ponorogo ini menunjukkan hasil positif.

"Setelah tahu hasilnya positif, beliau dirujuk ke rumah sakit di Surabaya," ujarnya.

Sayangnya, nyawa Novita dan calon buah hatinya nggak bisa diselamatkan. Turut berduka cita yang sedalam-dalamnya ya, Millens. (IB28/E05)

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Checklist Persiapan Ramadan: Fisik, Mental, dan Spiritual

27 Feb 2025

Memaknai Kirab Dugderan, Tradisi Penanda Ramadan di Semarang yang Akan Digelar Jumat

27 Feb 2025

Peci Kang Santri Kudus; Jelang Ramadan, Orderan Naik Terus

27 Feb 2025

Di Jepang, Ada Gunung yang Tingginya Hanya 6,1 Meter!

27 Feb 2025

Memang Bisa Konsumen Pertamax Tuntut Ganti Rugi ke Pertamina Jika Terbukti Dapat Oplosan?

27 Feb 2025

Cinta pada Pandangan Pertama: Romantis atau Sekadar Ilusi?

27 Feb 2025

Beda Rute, Berikut Pengalihan Jalan selama Kirab Dugderan 2025 di Semarang

27 Feb 2025

Susun Strategi Keamanan Siber, Nezar Patria: Sedia Payung sebelum Hujan

27 Feb 2025

3 Cara Pemkot Semarang Antisipasi Kecelakaan di Tanjakan Silayur

28 Feb 2025

Diskon Listrik Prabayar Berakhir Hari Ini, Akankah Sisa Token Hangus?

28 Feb 2025

Menembus Kemacetan demi Kuliner Legendaris Semarang: Sate Ayam Jembatan Mrican

28 Feb 2025

Benarkah Jepang Butuh Tenaga Kerja dari Indonesia?

28 Feb 2025

BRIN: Ada Potensi Awal Puasa 2025 Berbeda, Tapi Lebaran Bersama

28 Feb 2025

Optimalisasi Fungsi Sosial Tanah, Warga Terima Sertifikat Konsolidasi

28 Feb 2025

Mencegah Anak Menjadi 'People Pleaser', Ajarkan Batasan Sejak Dini

28 Feb 2025

Sah; 1 Ramadan 1446 H Mulai Sabtu, 1 Maret 2025!

28 Feb 2025

Kerajinan Rebana di Demak; Menjaga Tradisi sembari Terus Berinovasi

1 Mar 2025

Menanti Aksi Pemerintah setelah Raksasa Tekstil Sritex Resmi Ditutup Hari Ini

1 Mar 2025

Dari Mana Asal Nama Stasiun Lempuyangan Yogyakarta?

1 Mar 2025

Carmen Hearts2Hearts Lakukan Gestur 'Permisi', Bikin Heboh Publik Korea

1 Mar 2025