BerandaHits
Sabtu, 15 Mar 2019 13:04

Miris! Peretas dan Penyebar Hoaks Pemilu Justru Berasal dari Kalangan Anak Muda

Banyak kalangan muda yang menjadi peretas sekaligus penyebar hoaks berkaitan dengan Pemilu. (Pixabay)

Bukan dari kalangan elit dan profesional, penyebar hoaks dan peretas justru datang dari anak di bawah umur.

Inibaru.id – Maraknya aksi para penyebar hoaks dan peretas menuju Pemilu pada bulan April mendatang membuat Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Arief Budiman angkat bicara.

“Karena penyebar hoaks, hacker yang menyerang web KPU di beberapa tempat setelah kami konfirmasi dan periksa dengan kepolisian ternyata pelakunya anak-anak pelajar,” ujar Arif yang dilansir dari IDN Times (14/3).

Memang cukup mencengangkan karena pelaku masih dibilang berada di bawah umur. Namun, hukum harus tetap ditegakkan tanpa pandang bulu. Anak-anak yang terbukti menjadi peretas dan penyebar hoaks akan tetap ditindak tegas. Meskipun banyak pihak orang tua yang telah meminta maaf dan membuat surat permohonan agar anaknya nggak  dipidanakan.

Hingga saat ini, proses penyelidikkan pun tetap berjalan. KPU berupaya mencari tahu apakah tindakan peretasan dan penyebaran hoaks yang dilakukan oleh anak-anak tersebut telah diorganisir oleh jaringan besar atau murni kejahatan individu. Semoga lekas tuntas dan nggak ada lagi tindak kejahatan cyber yang memperkeruh semarak demokrasi tahun ini. (IB23/E05)

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Viral Buku 'Broken Strings, Begini Tanggapan Orang Tua yang Memiliki Anak Remaja

17 Jan 2026

Lebih dari Merajut Kerukunan, Tradisi Nyadran Perdamaian di Temanggung Digelar Demi Menjaga Alam

17 Jan 2026

Perselingkuhan dan Judol, Pemicu Ribuan Istri Gugat Cerai Suami di Semarang

17 Jan 2026

Perbarui Eksonim, Indonesia Revisi Penulisan Nama Sejumlah Negara Asing

17 Jan 2026

Begini Pola Pelaku Child Grooming di DIY Menguasai Korbannya

17 Jan 2026

Menyisir Jejak Pangeran Samudra, Bangsawan Majapahit yang Abadi di Puncak Kemukus

17 Jan 2026

Trik Menyimpan Pisang Biar Nggak Cepat Membusuk

18 Jan 2026

Enak dan Mengenyangkan, Begini Cerita Warung Pecel dan Brongkos Mbok Teguh Pakis, Magelang

18 Jan 2026

Ratusan Ribu Keluarga Belum Punya Rumah, Apa Rencana Pemkot Semarang?

18 Jan 2026

Ketika Wayang Klithik Menolak jadi 'Artefak' Budaya

18 Jan 2026

Gawat! Dijajah Spesies Asing, Jumlah Serangga Lokal Anjlok

18 Jan 2026

Parenting Tipe C, Gaya Asuh Fleksibel yang Bikin Anak dan Orang Tua Lebih Bahagia

18 Jan 2026

Di Korea Selatan, Siswa Pelaku Bullying Dipersulit Masuk Universitas

19 Jan 2026

Melegenda di Muntilan, Begini Kelezatan Bubur Mbah Gamping

19 Jan 2026

Terdampak Banjir, Warga Wonorejo Mulai Mengeluh Gatal dan Demam

19 Jan 2026

Antisipasi Doomscrolling, Atur Batas Waktu Youtube Shorts Anak dengan Fitur Ini!

19 Jan 2026

Opsi Layanan Kesehatan 'Jemput Bola' untuk Warga Terdampak Banjir Wonorejo

19 Jan 2026

Bijak Kenalkan Gawai dan Media Sosial pada Anak

19 Jan 2026

Bupati Pati Sudewo Kena OTT KPK! Terkait Kasus Apa?

19 Jan 2026

Jalur Pekalongan-Sragi Tergenang, Sebagian Perjalanan KA Daop 4 Semarang Masih Dibatalkan

19 Jan 2026

Inibaru Media adalah perusahaan digital yang fokus memopulerkan potensi kekayaan lokal dan pop culture di Indonesia, khususnya Jawa Tengah. Menyajikan warna-warni Indonesia baru untuk generasi millenial.

A Group Member of

Ikuti kamu di: