BerandaHits
Rabu, 5 Mar 2019 15:00

Kreatif, Cuitan Netizen Soal Penangkapan Andi Arief Ini <em>Sa Ae</em>

Andi Arief saat berada di kantor polisi usai ditangkap di Hotel Penissula. (viva.co.id)

Lagi-lagi netizen Indonesia menunjukkan kebolehannya dalam berkomentar perihal kasus yang menghebohkan, termasuk terkait penangkapan Wasekjen Demokrat Andi Arief yang terkenal kontroversial. Ada yang mengemas cuitannya dengan gaya satir, jenaka, sampai menyayangkan tindakannya. Yuk simak!

Inibaru.id - Setelah berita penangkapan Andi Arif terkait penggunaan narkoba di salah satu hotel di Jakarta pada Minggu, (3/3) jagat maya terutama twitter ramai dengan berbagai cuitan. Meskipun mayoritas ciutan memang menghubungkan peristiwa ini dengan situasi politik, namun ada juga yang bernada guyon.

Seperti cuitan akun dengan nama Mbak Dian berikut ini. Alih-alih ikut menghujat, dia malah mengandaikan bagaimana jika AA datang ke hotel untuk memeriksa kloset hotel

 

Seperti foto yang beredar, pihak pepolisian sampai menjebol kloset untuk menemukan barang bukti ya Millens, tapi Dian malah menanggapi hal ini dengan guyon.

Kasus penangkapan Andi Arief ini tentu menjadi trending topic di twitter bersandingan dengan kabar Maudy Ayunda yang sendang menjadi rebutan dua kampus ternama dunia.

Cuitan akun #ansorockboyo ini bikin nyesek banget ya.

Politisi partai PSI yang juga aktif di twitter ini juga ikut bercuit. Beberapa waktu lalu partai PSI telah memberikan Penghargaan kebohongan ter-halu untuk Andi Arief.

Berita ini tentu akan berpengaruh pada elektabilitas partai ya Millens. Tapi cuitan Guntur Romli yang satir ini mengganti kata elektabilitas dengan erektabilitas.

Maraknya hoax juga membuat akun satu ini menyangsikan penahanan Andi Arief. Akun Nong Andah Darol Mahmada mengunggah foto Andi Arief di balik jeruji, dia bahkan menyangsikan keaslian foto tersebut.

 

Emang ya, ibu yang satu ini sangsi atau mau menyindir sih? Hehe

Lain lagi dengan cuitan akun el-diablo. Menurutnya, penahanan Andi Arief ini karena dia punya misi khusus di penjara. Wah misi apa ya?

 

Wah gak kepikiran ya sama jalan pikiran akun yang satu ini? hehee

Budiman sudjatmiko juga ikut mewarnai berbagai komentar yang ada di twitter. Jika yang lainnya terkesan menyudutkan, politisi yang satu ini menyayangkan dan berharap bahwa berita ini nggak benar.

 

Dia juga bernostalgia perdebatannya dan Andi Arief tentang mimpi mereka untuk Indonesia semasa kuliah dulu.

 

Melihat berbagai komentar yang dilontarkan netizen ini terbukti bahwa dalam menanggapi suatu kasus yang berat sekalipun nggak perlu ikut-ikutan menyudutkan dan menambah panas suasana. Seperti para netizen yang menanggapi dengan santai dan jenaka di atas, ini bisa jadi bukti bahwa Indonesia masih baik-baik saja. (IB27/E05)

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Lezatnya Mi Ayam Ceker Pak Kawit yang Melegenda di Pusat Kota Semarang

16 Jan 2026

Rupiah Masuk Daftar 5 Besar Mata Uang Terlemah di Dunia

16 Jan 2026

Kembali Didera Banjir, Warga Desa Wonorejo Memilih Bertahan di Rumah

16 Jan 2026

Bertahan dalam Banjir; dari Alasan Merawat Ternak hingga Menjaga Anggota Keluarga

16 Jan 2026

Yuk, Intip Tradisi Leluhur 'Nabung' Air Hujan yang Mulai Terlupakan

16 Jan 2026

Jateng Nol Desa Sangat Tertinggal, Kini Ribuan Berstatus Mandiri dan Maju!

16 Jan 2026

Viral Buku 'Broken Strings, Begini Tanggapan Orang Tua yang Memiliki Anak Remaja

17 Jan 2026

Lebih dari Merajut Kerukunan, Tradisi Nyadran Perdamaian di Temanggung Digelar Demi Menjaga Alam

17 Jan 2026

Perselingkuhan dan Judol, Pemicu Ribuan Istri Gugat Cerai Suami di Semarang

17 Jan 2026

Perbarui Eksonim, Indonesia Revisi Penulisan Nama Sejumlah Negara Asing

17 Jan 2026

Begini Pola Pelaku Child Grooming di DIY Menguasai Korbannya

17 Jan 2026

Menyisir Jejak Pangeran Samudra, Bangsawan Majapahit yang Abadi di Puncak Kemukus

17 Jan 2026

Trik Menyimpan Pisang Biar Nggak Cepat Membusuk

18 Jan 2026

Enak dan Mengenyangkan, Begini Cerita Warung Pecel dan Brongkos Mbok Teguh Pakis, Magelang

18 Jan 2026

Ratusan Ribu Keluarga Belum Punya Rumah, Apa Rencana Pemkot Semarang?

18 Jan 2026

Ketika Wayang Klithik Menolak jadi 'Artefak' Budaya

18 Jan 2026

Gawat! Dijajah Spesies Asing, Jumlah Serangga Lokal Anjlok

18 Jan 2026

Parenting Tipe C, Gaya Asuh Fleksibel yang Bikin Anak dan Orang Tua Lebih Bahagia

18 Jan 2026

Di Korea Selatan, Siswa Pelaku Bullying Dipersulit Masuk Universitas

19 Jan 2026

Melegenda di Muntilan, Begini Kelezatan Bubur Mbah Gamping

19 Jan 2026

Inibaru Media adalah perusahaan digital yang fokus memopulerkan potensi kekayaan lokal dan pop culture di Indonesia, khususnya Jawa Tengah. Menyajikan warna-warni Indonesia baru untuk generasi millenial.

A Group Member of

Ikuti kamu di: