BerandaHits
Minggu, 6 Jun 2020 13:20

5 Tips Menata Hidup Agar Lebih Terarah

Sukses itu harus dikejar. (Shutterstock)

Nggak ada kehidupan yang sempurna, tapi setiap orang ingin hidupnya lebih baik dan terarah. Nah, untuk mendapatkannya kamu perlu 'survive'.

Inibaru.id - Hampir semua orang ingin hidup terarah agar keinginannya berjalan sempurna. Namun, nggak semua hal bisa didapatkan tanpa usaha keras. Hm, kalau kamu nggak mau hidup itu-itu saja, kamu harus mau berusaha untuk mengubah hidup seperti apa yang kamu inginkan.

Jangan mau stuck di situ saja, kamu harus berani survive dan melakukan banyak cara agar hidupmu bisa berubah dan lebih terarah. Berikut adalah beberapa tips yang bisa kamu gunakan.

1. Berhenti Berhubungan dengan Orang-Orang Toxic

Atur pergaulanmu. (Pixabay)

Pertama yang harus kamu lakukan adalah melihat orang-orang yang ada dalam pergaulanmu. Jika yang kamu inginkan adalah kehidupan yang lebih terarah maka kamu perlu meninggalkan pergaulanmu dengan orang-orang toxic.

Eits, bukan berarti sombong memilih-milih teman. Tapi pergaulan memang sangat berpengaruh pada kehidupan seseorang. Jika kamu masih dalam lingkaran pergaualn toxic sama saja hal itu nggak sehat bagi mentalmu.

2. Fokus pada Tujuan dan Gapailah

Kalau mau terarah dalam mencapai kesuksesan kamu harus fokus pada tujuan. (Pexels)<br>

Cara kedua yang dapat kamu lakukan yaitu dengan membuat tujuan yang harus kamu gapai. Sebab dengan membuat target atau tujuan sendiri kamu bisa tahu arah mana yang akan kamu tuju. Sehingga kamu nggak berjalan tanpa tujuan.

3. Gunakan Waktu untuk Mempelajari Hal yang Berguna di Masa Depan

Manajemen waktu sangat penting. (Shutterstock)<br>

Kamu bisa menggunakan waktu luangmu untuk mempelajari hal yang lebih berguna dan mendukung massa depan. Kamu bisa mulai mengurangi kebiasaan hang out atau main-main tanpa tujuan yang jelas. Waktu adalah hal yang sangat berharga, jadi jangan sia-siakan.

4. Bekerja dengan Serius

Caramu bekerja adalah cerminan suksesmu. (istockphoto)

Buat kamu yang sudah bekerja, apapun pekerjaan yang sedangan kamu jalani entah sesuai dengan passionmu atau nggak kamu harus menerimanya dengan ikhlas. Karena jika kamu ingin membuat hidupmu menjadi lebih baik maka kamu harus mulai serius dalam bekerja. Hidupmu akan tertata dengan perlahan jika kariermu pun terjaga. Semangat!

5. Kurangi Mengeluh

Nggak ada yang melarang buat menyeluh kok. Hanya saja kamu akan menyesal jika kamu sering mengeluh. Usaha yang kamu lakukan akan sia-sia jika kamu mengeluh. Mengeuh hanya akan membuat semangatmu pudar dan membuatmu menyerah di tengah perjalanan. Kuatkan hati dan pikiranmu agar selalu semangat untuk menjadi lebih baik.

Nah, beberapa tips itu dapat kamu terapkan agar hidupmu bisa lebih tertata. Kurangi mengeluh dan banyaklah berusaha. Perubahan diri berawal dari niat diri sendiri untuk berubah. Semangat dan semoga selalu sukses! (IB30/E05)

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Aksi Bersih Pantai Kartini dan Bandengan, 717,5 Kg Sampah Terkumpul

12 Nov 2024

Mau Berapa Kecelakaan Lagi Sampai Aturan tentang Muatan Truk di Jalan Tol Dipatuhi?

12 Nov 2024

Mulai Sekarang Masyarakat Bisa Laporkan Segala Keluhan ke Lapor Mas Wapres

12 Nov 2024

Musim Gugur, Banyak Tempat di Korea Diselimuti Rerumputan Berwarna Merah Muda

12 Nov 2024

Indonesia Perkuat Layanan Jantung Nasional, 13 Dokter Spesialis Berguru ke Tiongkok

12 Nov 2024

Saatnya Ayah Ambil Peran Mendidik Anak Tanpa Wariskan Patriarki

12 Nov 2024

Sepenting Apa AI dan Coding hingga Dijadikan Mata Pelajaran di SD dan SMP?

12 Nov 2024

Berkunjung ke Dukuh Kalitekuk, Sentra Penghasil Kerupuk Tayamum

12 Nov 2024

WNI hendak Jual Ginjal; Risiko Kesehatan Apa yang Bisa Terjadi?

13 Nov 2024

Nggak Bikin Mabuk, Kok Namanya Es Teler?

13 Nov 2024

Kompetisi Mirip Nicholas Saputra akan Digelar di GBK

13 Nov 2024

Duh, Orang Indonesia Ketergantungan Bansos

13 Nov 2024

Mengapa Aparat Hukum yang Paham Aturan Justru Melanggar dan Main Hakim Sendiri?

13 Nov 2024

Lindungi Anak dari Judol, Meutya Hafid: Pengawasan Ibu Sangat Diperlukan

13 Nov 2024

Diusulkan Jadi Menu Makan Sehat Gratis, Bagaimana Nutrisi Ikan Sarden?

14 Nov 2024

Mencicipi Tahu Kupat Bu Endang Pluneng yang Melegenda Sejak 1985

14 Nov 2024

PP Penghapusan Utang: Beban Utang Nelayan Rp4,1 Miliar di Batang Dihapus

14 Nov 2024

Tanda Kiamat Semakin Bertambah; Sungai Eufrat Mengering!

14 Nov 2024

Sah! Nggak Boleh Ada Pembagian Bansos dari APBD Jelang Coblosan Pilkada

14 Nov 2024

Pesan Sekda Jateng saat Lantik 262 Pejabat Fungsional: Jangan Anti-Kritik!

14 Nov 2024