BerandaHits
Minggu, 5 Mei 2018 11:51

Jadi Star Century Popularity Award, Begini Perjalanan Karier Suzy

Bae Suzy. (Allkpop.com)

Suzy baru saja memenangkan Star Century Populariy Award pada ajang Baeksang Arts Awards. Seperti apa sih sepak terjang Suzy di dunia akting?

Inibaru.id – Bae Soo Ji atau yang kerap disapa Suzy kembali mencatat prestasi di dunia akting. Kali ini namanya disebut sebagai pemenang Star Century Popularity Award atau artis yang paling disukai para warganet. Penghargaan itu didapatkan Suzy pada ajang penghargaan dunia akting terbesar di Korea Selatan 54th Baeksang Arts Awards yang diselenggarakan Kamis (3/5/2018) di Seoul, Korea Selatan.

Pada 2016 lalu, Suzy juga pernah meraih dua penghargaan di ajang Baeksang Arts Awards, yakni kategori Most Popular Actress in Film dan InStyle Best Style. Perempuan kelahiran 1994 tersebut juga memenangkan kategori Best New Actrees di Baeksang Arts Awards 2012 silam.

Suzy memulai kariernya sebagai penyanyi dengan bergabung bersama girlband Miss A. Dia mengawali debut bersama Miss A pada 2010 lewat lagu "Bad Girl Good Girl" di saat usianya masih 15 tahun. Sejak pertama debut, Suzy sudah menjadi perhatian warganet karena kecantikannya yang alami.

Nama Suzy tambah melambung berkat kemampuan aktingnya. Akting pertama di serial Dream High (2011) sukses mengantarkan aktris JYP Entertainment ini meraih penghargaan Best Rookie Actress serta Best Couple dengan aktor Kim Soo Hyun pada ajang KBS Drama Awards 2011.

Sejak saat itu, Suzy beralih untuk menekuni seni peran. Beberapa drama yang pernah dibintangi mantan Lee Min Ho ini antara lain Dream High 2 (2012) , Big (2012), Gu Family Book (2013), Uncontrollably Fond (2016), dan While You Where Sleeping (2017). Suzy juga menghiasi layar lebar dengan bermain di beberapa film seperti Architecture 101 (2012), Sound of a Flower (2015), dan Real (2017).

Aktris cantik yang fashionable ini pun disebut-sebut sebagai Nation’s First Love alias cinta pertama orang Korea. Dilansir dari Kapanlagi.com (11/11/2016), sebutan itu didapat dari perannya sebagai cinta pertama dalam film Architecture 101 (2012) yang sukses membuat penonton jatuh cinta.

Wah, multitalenta banget ya Mbak Suzy ini. Nggak hanya cantik, dia jago dalam menyanyi dan akting. Istri idaman banget deh. Ups! (IB18/E04)

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Lezatnya Mi Ayam Ceker Pak Kawit yang Melegenda di Pusat Kota Semarang

16 Jan 2026

Rupiah Masuk Daftar 5 Besar Mata Uang Terlemah di Dunia

16 Jan 2026

Kembali Didera Banjir, Warga Desa Wonorejo Memilih Bertahan di Rumah

16 Jan 2026

Bertahan dalam Banjir; dari Alasan Merawat Ternak hingga Menjaga Anggota Keluarga

16 Jan 2026

Yuk, Intip Tradisi Leluhur 'Nabung' Air Hujan yang Mulai Terlupakan

16 Jan 2026

Jateng Nol Desa Sangat Tertinggal, Kini Ribuan Berstatus Mandiri dan Maju!

16 Jan 2026

Viral Buku 'Broken Strings, Begini Tanggapan Orang Tua yang Memiliki Anak Remaja

17 Jan 2026

Lebih dari Merajut Kerukunan, Tradisi Nyadran Perdamaian di Temanggung Digelar Demi Menjaga Alam

17 Jan 2026

Perselingkuhan dan Judol, Pemicu Ribuan Istri Gugat Cerai Suami di Semarang

17 Jan 2026

Perbarui Eksonim, Indonesia Revisi Penulisan Nama Sejumlah Negara Asing

17 Jan 2026

Begini Pola Pelaku Child Grooming di DIY Menguasai Korbannya

17 Jan 2026

Menyisir Jejak Pangeran Samudra, Bangsawan Majapahit yang Abadi di Puncak Kemukus

17 Jan 2026

Trik Menyimpan Pisang Biar Nggak Cepat Membusuk

18 Jan 2026

Enak dan Mengenyangkan, Begini Cerita Warung Pecel dan Brongkos Mbok Teguh Pakis, Magelang

18 Jan 2026

Ratusan Ribu Keluarga Belum Punya Rumah, Apa Rencana Pemkot Semarang?

18 Jan 2026

Ketika Wayang Klithik Menolak jadi 'Artefak' Budaya

18 Jan 2026

Gawat! Dijajah Spesies Asing, Jumlah Serangga Lokal Anjlok

18 Jan 2026

Parenting Tipe C, Gaya Asuh Fleksibel yang Bikin Anak dan Orang Tua Lebih Bahagia

18 Jan 2026

Di Korea Selatan, Siswa Pelaku Bullying Dipersulit Masuk Universitas

19 Jan 2026

Melegenda di Muntilan, Begini Kelezatan Bubur Mbah Gamping

19 Jan 2026

Inibaru Media adalah perusahaan digital yang fokus memopulerkan potensi kekayaan lokal dan pop culture di Indonesia, khususnya Jawa Tengah. Menyajikan warna-warni Indonesia baru untuk generasi millenial.

A Group Member of

Ikuti kamu di: