BerandaHits
Senin, 2 Feb 2020 13:00

Supaya Tetap Awet, Ini Cara Mencuci Bahan Sifon yang Tepat

Rawat pakain berbahan sifon dengan benar agar awet. (Unsplash)

Kain sifon yang lembut sering ditemui dipakai untuk beberapa mode pakaian dari rok, blus, hingga kerudung. Perawatan kain sifon yang benar akan membuatnya lebih awet dan dapat dikenakan untuk beragam aktivitas apapun.

Inibaru.id - Kaum hawa memiliki gaya berbusana yang beragam. Padu padan pakaian yang dikenakan pun sangat banyak pilihan, satu di antaranya sifon (chiffon). Banyaknya pilihan tersebut juga punya cara perawatan yang berbeda-beda lo.

Kain sifon merupakan jenis kain yang memiliki tekstur lembut dan ringan dipakai. Dengan perawatan, pencucian, dan penyimpan yang benar akan membuat sifon kamu awet. Melansir IDN Times, Jumat (13/12/19), berikut cara mencuci kain sifon yang direkomendasikan.

Pilah Satu Warna

Pilah pakaian berbahan sifon dengan bahan jenis kain lain. (Femina.hu)

Selain lembut, sifat kain sifon juga gampang menyerap warna. Langkah awal mencuci pakaian sifon yang benar dengan memisahkannya dengan jenis kain lain. Termasuk warna lain untuk kain berbahan sifon sendiri. Cucilah sifon hanya dengan warna yang senada saja.

Rendam Sifon

Punya Koleksi Pakaian Berbahan Sifon, Begini Cara Mencuci yang Benar

Kucek dengan lembut menggunakan tangan. (Zappos)

Usai memilah kain sifon hanya dengan warna sejenis, tahap berikutnya merendam kain sifon dengan air yang cukup. Pastikan kain sifonmu dapat telah menyerap air secara keseluruhan agar proses pencucian selanjutnya lebih mudah.

Pakai Deterjen

Gunakan deterjen dengan kadar cukup. (Free Digital Photos)

Deterjen jenis bubuk atau cair sama-sama bisa kamu gunakan untuk mencuci sifon. Konsentrat yang dimiliki memang beda tapi fungsinya sama membersihkan kotoran. Kuncinya gunakan dengan kadar yang sesuai alias nggak berlebihkan ketika menuang deterjen. Langkah ini untuk menjaga agar serta sifon kamu nggak mudah pudar dan tetap terjaga.

Kucek dengan Tangan

Agar Tidak Kram Otot, Hindari Ini Saat Mencuci Baju (birdbyb-stockphoto/Shutterstock)

Kucek dengan tangan. (Shutterstock)

Tahap selanjutnya setelah kain sifon menyerap air deterjen, cucilah menggunakan tangan. Memamakai mesin cuci memang nggak dilarang, tapi nggak disarankan. Sebab kain sifon yang lembut perlu tangan lembutmu pula, kain sifon nggak boleh dikucek terlalu keras ya, Millens!

Jangan Pakai Pengering

Hindari menjemur di bawah sinar matahari langsung. (Foto: Pexels)

Jemur di tempat dengan pencahayaan cukup. (Pexels)

Setelah dikucek, peras dengan tangan dan bilaslah dengan air bersih. Sifon nggak disarankan dikeringkan menggunakan mesin pengering.  Hal ini penting agar kain sifon kesayanganmu seratnya tetap terjaga dan nggak gampang melar. Caranya dengan menggantung dan diangin-anginkan dengan pencahayaan yang cukup dari matahari.

Dengan ncara yang benar, kain sifonmu bakal awet Millens! (MG26/E06)

baca juga: Saya Ketemu Didi Kempot di Balik Panggung, Dapat Wejangan Apa?

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Ikuti Tren Nasional, Angka Pernikahan di Kota Semarang Juga Turun

9 Nov 2024

Belajar dari Yoka: Meski Masih Muda, Ingat Kematian dari Sekarang!

9 Nov 2024

Sedih dan Bahagia Disajikan dengan Hangat di '18x2 Beyond Youthful Days'

9 Nov 2024

2024 akan Jadi Tahun Terpanas, Benarkah Pemanasan Global Nggak Bisa Dicegah?

9 Nov 2024

Pemprov Jateng Dorong Dibukanya Kembali Rute Penerbangan Semarang-Karimunjawa

9 Nov 2024

Cara Bijak Orangtua Menyikapi Ketertarikan Anak Laki-laki pada Makeup dan Fashion

9 Nov 2024

Alasan Brebes, Kebumen, dan Wonosobo jadi Lokasi Uji Coba Program Makan Bergizi di Jateng

9 Nov 2024

Lebih Dekat dengan Pabrik Rokok Legendaris di Semarang: Praoe Lajar

10 Nov 2024

Kearifan Lokal di Balik Tradisi Momongi Tampah di Wonosobo

10 Nov 2024

Serunya Wisata Gratis di Pantai Kamulyan Cilacap

10 Nov 2024

Kelezatan Legendaris Martabak Telur Puyuh di Pasar Pathuk Yogyakarta, 3 Jam Ludes

10 Nov 2024

Warga AS Mulai Hindari Peralatan Masak Berbahan Plastik Hitam

10 Nov 2024

Sejarah Pose Salam Dua Jari saat Berfoto, Eksis Sejak Masa Perang Dunia!

10 Nov 2024

Memilih Bahan Talenan Terbaik, Kayu atau Plastik, Ya?

10 Nov 2024

Demo Buang Susu; Peternak Sapi di Boyolali Desak Solusi dari Pemerintah

11 Nov 2024

Mengenang Gunungkidul saat Masih Menjadi Dasar Lautan

11 Nov 2024

Segera Sah, Remaja Australia Kurang dari 16 Tahun Dilarang Punya Media Sosial

11 Nov 2024

Berkunjung ke Museum Jenang Gusjigang Kudus, Mengamati Al-Qur'an Mini

11 Nov 2024

Tsubasa Asli di Dunia Nyata: Musashi Mizushima

11 Nov 2024

Menimbang Keputusan Melepaskan Karier Demi Keluarga

11 Nov 2024