BerandaHits
Minggu, 20 Jan 2018 13:28

Motor Anyar Jokowi di Istana Bogor

Motor Chopperland kepunyaan Jokowi. (Tribunnews.com)

Jokowi kembali disorot dengan motor baru miliknya. Berikut cerita di balik motor chopperland Jokowi.

Inibaru.id – Sempat heboh dengan motor trail yang ditungganginya saat mengecek Jalur Tol di Papua, Presiden RI Joko Widodo kembali menjadi pusat perhatian. Pria asal Solo itu baru saja membeli sebuah sepeda motor jenis chopperland.

Sepeda motor berwarna emas itu dibelinya dari bengkel Elders Garage. Seperti ditulis Detik.com, Sabtu (20/1/2018), pemilik bengkel, Andrianka, mengatakan, motor itu dihargai 140 juta,” sebutnya.

Pembelian motor modifikasi itu bermula saat bengkel custom Elders Garage memamerkan produknya di Istana Bogor. Kala itu bengkel yang terletak di Lebak Bulus, Jakarta Selatan sedang berpartisipasi dalam peringatan Hari Sumpah Pemuda 2017 lalu.

Baca juga:
Video Tantangan Kunyah Sabun Dicekal Youtube
T-Rex, Robot Asli Indonesia

Jokowi bahkan sempat menjajal menunggangi motor hasil modifikasi anak bangsa itu. Lantaran tertarik, dia pun langsung memesannya.

Jokowi saat menjajal chopperland pada peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-89 di Istana. (Berita5indonesia.com)

Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden, Bey Machmudin menjelaskan alasan Jokowi membeli motor itu.

“Pak Jokowi pengin meningkatkan brand value anak bangsa, jadi beliau membelinya,” kata Bey Machmudin.

Jokowi memang nggak cuma kali ini saja membeli produk anak bangsa. Sebelumnya ia pernah ngopi di Aming Coffee, Pontianak dan Sejiwa Coffee, Bandung.

Baca juga:
Antam Luncurkan Batang Emas Berlogo Anjing Tanah
Whatsapp Business Sudah Bisa Dipakai di Indonesia. Mau Coba?

Saat ini motor baru Jokowi sudah terparkir di Istana Bogor. Rencana selanjutnya, Jokowi bakal menerima langsung motor itu.

Intinya Jokowi ingin mengajak masyarakat untuk mencintai produk-produk Indonesia nih, Millens. Loh, kok seperti iklan di televisi itu ya. Ha-ha. (IF/GIL)

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Ikuti Tren Nasional, Angka Pernikahan di Kota Semarang Juga Turun

9 Nov 2024

Belajar dari Yoka: Meski Masih Muda, Ingat Kematian dari Sekarang!

9 Nov 2024

Sedih dan Bahagia Disajikan dengan Hangat di '18x2 Beyond Youthful Days'

9 Nov 2024

2024 akan Jadi Tahun Terpanas, Benarkah Pemanasan Global Nggak Bisa Dicegah?

9 Nov 2024

Pemprov Jateng Dorong Dibukanya Kembali Rute Penerbangan Semarang-Karimunjawa

9 Nov 2024

Cara Bijak Orangtua Menyikapi Ketertarikan Anak Laki-laki pada Makeup dan Fashion

9 Nov 2024

Alasan Brebes, Kebumen, dan Wonosobo jadi Lokasi Uji Coba Program Makan Bergizi di Jateng

9 Nov 2024

Lebih Dekat dengan Pabrik Rokok Legendaris di Semarang: Praoe Lajar

10 Nov 2024

Kearifan Lokal di Balik Tradisi Momongi Tampah di Wonosobo

10 Nov 2024

Serunya Wisata Gratis di Pantai Kamulyan Cilacap

10 Nov 2024

Kelezatan Legendaris Martabak Telur Puyuh di Pasar Pathuk Yogyakarta, 3 Jam Ludes

10 Nov 2024

Warga AS Mulai Hindari Peralatan Masak Berbahan Plastik Hitam

10 Nov 2024

Sejarah Pose Salam Dua Jari saat Berfoto, Eksis Sejak Masa Perang Dunia!

10 Nov 2024

Memilih Bahan Talenan Terbaik, Kayu atau Plastik, Ya?

10 Nov 2024

Demo Buang Susu; Peternak Sapi di Boyolali Desak Solusi dari Pemerintah

11 Nov 2024

Mengenang Gunungkidul saat Masih Menjadi Dasar Lautan

11 Nov 2024

Segera Sah, Remaja Australia Kurang dari 16 Tahun Dilarang Punya Media Sosial

11 Nov 2024

Berkunjung ke Museum Jenang Gusjigang Kudus, Mengamati Al-Qur'an Mini

11 Nov 2024

Tsubasa Asli di Dunia Nyata: Musashi Mizushima

11 Nov 2024

Menimbang Keputusan Melepaskan Karier Demi Keluarga

11 Nov 2024