BerandaHits
Sabtu, 26 Feb 2021 08:35

Hey Kaum Bucin, Ini 5 Tanda Kamu Sudah Dimanfaatkan Pasangan!

Ini tandanya pasanganmu manipulatif. (iStockphoto)

Kamu perlu tahu fakta bahwa cinta nggak selamanya indah. Ciri-ciri di bawah ini jadi tanda bahwa pasanganmu adalah seorang yang manipulatif dan sudah memanfaatkanmu.

Inibaru.id – Standar hubungan yang sehat tentu berbeda bagi tiap orang. Namun ada yang perlu kamu perhatikan jika kamu mulai nggak nyaman dengan pasangan. Toxic relationship yang membawa dampak buruk bagi pelaku hubungan adalah kasus yang kini banyak ditemui.

Salah satu perilaku dari hubungan toksik ini adalah memanipulasi hubungan. Kamu mungkin terlalu bucin (budak cinta) hingga merasa hubunganmu baik-baik saja. lalu apa saja sih tanda-tanda bahwa kamu telah dimanfaatkan oleh pasanganmu?

5 Tanda Kamu Cuma Dimanfaatkan Pasangan

1. Segalanya Nggak Pasti

Hubunganu nggak jelas. (Cosmopolitan Indonesia)

Salah satu ciri bahwa pasanganmu adalah seorang manipulatif adalah ketidakpastian. Kamu nggak tahu apakah hubunganu itu serius atau bahkan main-main. Kamu bahkan nggak tahu dia hanya berkencan padamu atau ada orang lain di belakang. Semuanya tampak kabur dan nggak pasti.

2. Perasaanmu Dianggap Nggak Penting

Perasaanmu nggak terbalas. (iStockphoto)

Keterbukaan adalah ciri hubungan yang sehat. Kamu punya hasrat dan perasaan yang besar terhadap pasangan. Kamu juga pasti punya keinginan agar perasaanmu terbalaskan. Tapi nyatanya kamu nggak pernah mendapatkan jawaban dan balasan. Ya, perasaanmu dianggap nggak penting olehnya.

3. Semua Hanya Tentangnya

Perasaanmu terabaikan. (iStockphoto)

Perhatikan saat pasanganmu tengah berbicara padamu. Apakah dia hanya fokus pada dirinya sendiri seperti pekerjaan, karier, teman, perencanaan, dan lainnya, namun nggak bertanya balik tentangmu? Kamu harus sadar bahwa saling mengerti dan menghargai adalah kunci penting dalam hubungan.

4. Cuma Kamu yang Berusaha

Cuma kamu yang berjuang demi hubungan. (Freepik)

Kamu adalah satu-satunya yang mati-matian memperjuangkan hubungan. Kamu merancang waktu dan agenda yang menarik untuk kencan. Sedangkan dia nggak melakukan apapun untuk mempertahankan hubungan. Kamu tahu apa artinya?

5. Jadi Pasif Agresif

Kamu tahu bagaimana harus bersikap. (Labspace)

Biasanya cuek dengan hubungan. Giliran punya permintaan, dia akan merengek agar kamu menurutinya. Kamu tahu ini adalah triknya untuk memanfaatkanmu, jadi kamu memilih untuk jadi pasif agresif untuk menghadapinya.

Beberapa hal di atas adalah tanda bahwa kamu telah dimanipulasi oleh pasangan. Memang sulit untuk mengakui bahwa orang yang kamu sayang telah memanfaatkanmu. Tapi kamu punya pilihan untuk mempertahankan atau mengakhiri hubungan kok, Millens! (Fim/IB27/E05)

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Ikuti Tren Nasional, Angka Pernikahan di Kota Semarang Juga Turun

9 Nov 2024

Belajar dari Yoka: Meski Masih Muda, Ingat Kematian dari Sekarang!

9 Nov 2024

Sedih dan Bahagia Disajikan dengan Hangat di '18x2 Beyond Youthful Days'

9 Nov 2024

2024 akan Jadi Tahun Terpanas, Benarkah Pemanasan Global Nggak Bisa Dicegah?

9 Nov 2024

Pemprov Jateng Dorong Dibukanya Kembali Rute Penerbangan Semarang-Karimunjawa

9 Nov 2024

Cara Bijak Orangtua Menyikapi Ketertarikan Anak Laki-laki pada Makeup dan Fashion

9 Nov 2024

Alasan Brebes, Kebumen, dan Wonosobo jadi Lokasi Uji Coba Program Makan Bergizi di Jateng

9 Nov 2024

Lebih Dekat dengan Pabrik Rokok Legendaris di Semarang: Praoe Lajar

10 Nov 2024

Kearifan Lokal di Balik Tradisi Momongi Tampah di Wonosobo

10 Nov 2024

Serunya Wisata Gratis di Pantai Kamulyan Cilacap

10 Nov 2024

Kelezatan Legendaris Martabak Telur Puyuh di Pasar Pathuk Yogyakarta, 3 Jam Ludes

10 Nov 2024

Warga AS Mulai Hindari Peralatan Masak Berbahan Plastik Hitam

10 Nov 2024

Sejarah Pose Salam Dua Jari saat Berfoto, Eksis Sejak Masa Perang Dunia!

10 Nov 2024

Memilih Bahan Talenan Terbaik, Kayu atau Plastik, Ya?

10 Nov 2024

Demo Buang Susu; Peternak Sapi di Boyolali Desak Solusi dari Pemerintah

11 Nov 2024

Mengenang Gunungkidul saat Masih Menjadi Dasar Lautan

11 Nov 2024

Segera Sah, Remaja Australia Kurang dari 16 Tahun Dilarang Punya Media Sosial

11 Nov 2024

Berkunjung ke Museum Jenang Gusjigang Kudus, Mengamati Al-Qur'an Mini

11 Nov 2024

Tsubasa Asli di Dunia Nyata: Musashi Mizushima

11 Nov 2024

Menimbang Keputusan Melepaskan Karier Demi Keluarga

11 Nov 2024