BerandaTradisinesia
Selasa, 28 Jan 2019 11:00

Ini Makna Buah-buahan Sajian Khas Imlek

Ini Makna Buah-buahan Sajian Khas Imlek

Buah sajian dalam perayaan Imlek. (sportourism.id)

Keberadaan aneka buah dalam perayaan Imlek ternyata nggak hanya sebagai hidangan pelengkap. Buah-buah tersebut memiliki makna mendalam bagi masyarakat Tionghoa. Mau tahu?

Inibaru.id – Salah satu sesaji yang selalu ada saat Imlek adalah buah-buahan. Kamu tahu nggak kalau setiap jenis buah itu memiliki arti khusus? Untuk lebih jelasnya simak uraian berikut yuk!

1. Jeruk

Jeruk menjadi salah satu buah yang wajib ada saat perayaan Imlek. (Tribunnews.com)

Orang Tionghoa percaya jeruk menjadi simbol limpahan rezeki dan kebahagiaan. Biasanya, jeruk yang digunakan dalam perayaan Imlek adalah jeruk mandarin. Namun, ada juga jenis buah jeruk lain yang digunakan, yakni jeruk bali atau jeruk pomelo. Nah, untuk jeruk pomelo ini diyakini sebagai simbol kesatuan dalam keluarga.

2. Apel

Image result for fuji apple

Apel sebagai simbol keselamatan. (producegeek.com)

Dalam perayaan Imlek, buah yang satu ini dimaknai sebagai simbol keselamatan. Jadi, diharapkan bagi keluarga yang menyajikan buah ini akan mendapatkan keselamatan untuk satu tahun ke depan.

3. Pir

Pir sebagai simbol kemudahan. (lifestyle.okezone.com)

Buah yang satu ini menjadi simbol kemudahan. Artinya, ada pengharapan agar segala urusan dalam satu tahun ke depan dapat terselesaikan dengan baik dan lancar.

4. Delima

Buah delima. (magazine.job-like.com)

Delima adalah simbol keteladanan. Artinya, ada keyakinan bahwa setiap manusia harus bisa menjadi teladan bagi lingkungan sekitarnya.

5. Pisang

Buah Pisang. (idntimes.com)

Buah yang satu ini dapat diartikan sebagai simbol suka. Artinya, buah ini dijadikan pengingat sikap agar manusia dapat berbuat baik, sehingga kehadirannya disukai dan dinantikan oleh orang-orang di sekitarnya.

Menarik ya, Millens? Kalau kamu paling suka buah yang mana? (IB23/E05)

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Iri dan Dengki, Perasaan Manusiawi yang Harus Dikendalikan

27 Mar 2025

Respons Perubahan Iklim, Ilmuwan Berhasil Hitung Jumlah Pohon di Tiongkok

27 Mar 2025

Memahami Perasaan Robot yang Dikhianati Manusia dalam Film 'Companion'

27 Mar 2025

Roti Jala: Warisan Kuliner yang Mencerminkan Kehidupan Nelayan Melayu

27 Mar 2025

Jelang Lebaran 2025 Harga Mawar Belum Seharum Tahun Lalu, Petani Sumowono: Tetap Alhamdulillah

27 Mar 2025

Lestari Moerdijat: Literasi Masyarakat Meningkat, tapi Masih Perlu Dorongan Lebih

27 Mar 2025

Hitung-Hitung 'Angpao' Lebaran, Berapa Banyak THR Anak dan Keponakan?

28 Mar 2025

Setengah Abad Tahu Campur Pak Min Manjakan Lidah Warga Salatiga

28 Mar 2025

Asal Usul Dewi Sri, Putri Raja Kahyangan yang Diturunkan ke Bumi Menjadi Benih Padi

28 Mar 2025

Cara Menghentikan Notifikasi Pesan WhatsApp dari Nomor Nggak Dikenal

28 Mar 2025

Hindari Ketagihan Gula dengan Tips Berikut Ini!

28 Mar 2025

Cerita Gudang Seng, Lokasi Populer di Wonogiri yang Nggak Masuk Peta Administrasi

28 Mar 2025

Tren Busana Lebaran 2025: Kombinasi Elegan dan Nyaman

29 Mar 2025

AMSI Kecam Ekskalasi Kekerasan terhadap Media dan Jurnalis

29 Mar 2025

Berhubungan dengan Kentongan, Sejarah Nama Kecamatan Tuntang di Semarang

29 Mar 2025

Mengajari Anak Etika Bertamu; Bekal Penting Menjelang Lebaran

29 Mar 2025

Ramadan Tetap Puasa Penuh meski Harus Lakoni Mudik Lebaran

29 Mar 2025

Lebih dari Harum, Aroma Kopi Juga Bermanfaat untuk Kesehatan

29 Mar 2025

Disuguhi Keindahan Sakura, Berikut Jadwal Festival Musim Semi Korea

29 Mar 2025

Fix! Lebaran Jatuh pada Senin, 31 Maret 2025

29 Mar 2025