BerandaHits
Rabu, 17 Mar 2020 11:00

5 Cara Sederhana Jadi Pejuang Go Green di Rumah

Buat jadi pejuang go green itu nggak susah kok. (Shutterstock)

Buat jadi pejuang go green kamu nggak perlu berpikir berat, karena kamu bisa memulainya dari rumah. Lalu caranya gimana sih?

Inibaru.id – Kepedulian terhadap kelestarian lingkungan nggak harus selalu dilakukan dengan gerakan besar. Kalau kamu memang niat buat jadi pejuang go green, sikap peduli lingkungan itu bisa kamu terapkan dari rumah.

Beberapa tips mudah tertuang dalam buku yang ditulis oleh Leah Segedie dengan judul Green Enough ini. Kamu bisa mencontoh beberapa langkah sederhana yang bisa dilakukan dari rumah untuk menyelamatkan lingkungan. Apa saja ya?

1. Makan Makanan Organik

Banyak konsumsi makanan organik. (istockphoto)

Buah dan sayur organik mungkin memang mahal tapi makanan organik dapat mengurangi jumlah racun pestisida di dalam tubuh lo. Dalam hal ini, pestisida merupakan zat yang dapat menyebabkan gangguan hormon, kanker, dan banyak gangguan kesehatan lain. Kalau memungkinkan kamu bisa menanamnya sendiri.

2. Hindari Pewarna Makanan Buatan

Kurangi makanan berwarna. (pixabay.com)

Di Amerika dan beberapa negara Eropa produk semacam ini hanya ditemukan dalam jumlah sedikit sebab pemakaiannya sudah dilarang sejak lama. Pelarangan ini bukan tanpa sebab, hal ini dilakukan demi kesehatan masyarakat negara tersebut.

3. Kurangi Konsumsi Gula

Nggak ada salahnya untuk mengurangi konsumsi gula demi kesehatan dan lingkungan.(Sonashomehealthcare)

Seperti yang diketahui gula memiliki banyak komponen yang mengkhawatirkan kadar darah. Karena itu, kurangilah mengkonsumsi gula karena kandungan di dalamnya yang dapat menyebabkan kerusakan pada sistem reproduksi, obesitas, diabetes, bahkan kanker. Ngeri banget kan?

4. Hentikan Penggunaan Produk Plastik Sekali Pakai

Sudah tahu kan kalau plastik sekali pakai sangat sulit diurai secara alami? (Thisbluemind.com)

Tanpa kamu sadari kemasan produk plastik sekali pakai dapat dikategorikan “zat berbahaya nggak langsung” karena secara nggak langsung telah bersentuhan dengan makanan. Nggak hanya itu, mereka juga susah untuk diurai.

Plastik sekali pakai seperti botol atau tempat makan bisa hancur denga cepat dan dapat melepaskan zat berbahaya pada makanan dan minuman. Nah, mulai sekarang kamu tahu dong harus bagaimana untuk produk plastik.

5. Lepas Alas Kaki Saat Berada di Dalam Rumah

Sebelum masuk rumah, lepas alas kaki dulu. (Goodhousekeeping.com)

Sepatu dan sandal merupakan sahabat yang selalu menempel di kaki. Tentu mereka sudah mengalami kontaminasi dengan mikoorganisme dari jalanan. Jangan membiasakan memakai mereka ke dalam rumah. Paling nggak lepaskan alas kakimu saat kamu akan melangkah ke pintu.

Nah, beberapa hal tersebut adalah langkah awal kamu untuk menjadi pejung go green di rumah. Yuk, dicoba! (IB30/E05)

Tags:

ARTIKEL TERKAIT

Ikuti Tren Nasional, Angka Pernikahan di Kota Semarang Juga Turun

9 Nov 2024

Belajar dari Yoka: Meski Masih Muda, Ingat Kematian dari Sekarang!

9 Nov 2024

Sedih dan Bahagia Disajikan dengan Hangat di '18x2 Beyond Youthful Days'

9 Nov 2024

2024 akan Jadi Tahun Terpanas, Benarkah Pemanasan Global Nggak Bisa Dicegah?

9 Nov 2024

Pemprov Jateng Dorong Dibukanya Kembali Rute Penerbangan Semarang-Karimunjawa

9 Nov 2024

Cara Bijak Orangtua Menyikapi Ketertarikan Anak Laki-laki pada Makeup dan Fashion

9 Nov 2024

Alasan Brebes, Kebumen, dan Wonosobo jadi Lokasi Uji Coba Program Makan Bergizi di Jateng

9 Nov 2024

Lebih Dekat dengan Pabrik Rokok Legendaris di Semarang: Praoe Lajar

10 Nov 2024

Kearifan Lokal di Balik Tradisi Momongi Tampah di Wonosobo

10 Nov 2024

Serunya Wisata Gratis di Pantai Kamulyan Cilacap

10 Nov 2024

Kelezatan Legendaris Martabak Telur Puyuh di Pasar Pathuk Yogyakarta, 3 Jam Ludes

10 Nov 2024

Warga AS Mulai Hindari Peralatan Masak Berbahan Plastik Hitam

10 Nov 2024

Sejarah Pose Salam Dua Jari saat Berfoto, Eksis Sejak Masa Perang Dunia!

10 Nov 2024

Memilih Bahan Talenan Terbaik, Kayu atau Plastik, Ya?

10 Nov 2024

Demo Buang Susu; Peternak Sapi di Boyolali Desak Solusi dari Pemerintah

11 Nov 2024

Mengenang Gunungkidul saat Masih Menjadi Dasar Lautan

11 Nov 2024

Segera Sah, Remaja Australia Kurang dari 16 Tahun Dilarang Punya Media Sosial

11 Nov 2024

Berkunjung ke Museum Jenang Gusjigang Kudus, Mengamati Al-Qur'an Mini

11 Nov 2024

Tsubasa Asli di Dunia Nyata: Musashi Mizushima

11 Nov 2024

Menimbang Keputusan Melepaskan Karier Demi Keluarga

11 Nov 2024